
Aku suka caramu membuatku tersenyumSaat hari ku kelabuAku suka caramu tertawa riangSaat kau datang menyambutku Aku suka semua perhatianmuAku suka caramu menjaga dirikuAku suka semuanya tentangmu Engkau dan akuTercipta untuk jadi satuEngkau dan akuKu kan selalu jadi milikmu Walau waktu berputarCinta kita ‘kan bersinar selamanyaAku suka semuanya tentang kamu Aku suka caramu menahan dirikuSaat ku ‘kan pergi jauhAku suka caramu membuatku cemburuTuk dapat perhatianku Aku suka caramu memanjakankuAku suka caramu meyakinkan akuSaat...